Sehubungan akan dilaksanakannya Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) pada hari Senin, 10 April 2017 sampai dengan Kamis, 13 April 2017, dengan ini diberitahukan kepada peserta didik kelas XII SMA Negeri 1 Srengat daftar peserta dan lokasi pelaksanaan Ujian.
Untuk daftar peserta silahkan di downloads pada tautan di bawah ini.